Cara Merawat Anak yang Mengidap Talasemia

Jika anak kamu mengidap Talasemia, tentu banyak hal yang perlu diperhatikan untuk memastikan mereka tetap sehat dan dapat menjalani aktivitas sehari-hari dengan baik. Yuk, cari tahu dan pelajari cara merawat anak yang mengidap Talasemia!